Broadcast 186: Cara Menghadapi Manusia Bermuka Dua

Apa kabar Sahabat Dakwah Itu Mulia ? Kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk Anda baca dan ambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan isi postingan Artikel 004 - An Nisa', Artikel Materi, Artikel Pekan 27, yang kami tulis ini dapat Anda pahami. Baiklah, selamat membaca.

Judul : Broadcast 186: Cara Menghadapi Manusia Bermuka Dua
Link : Broadcast 186: Cara Menghadapi Manusia Bermuka Dua

Baca juga


📢 SURAT CINTA ALLAH HARI KE- 186
TAFSIR INSPIRASI
AN-NISĀ' AYAT 90 - 91

📖 JUZ 5 AN-NISĀ (WANITA)
Surah ke- 4 : 176 ayat

إِلَّا الَّذِينَ يَصِلُونَ إِلَىٰ قَوْمٍۭ بَيْنَكُمْ وَبَيْنَهُم مِّيثٰقٌ أَوْ جَآءُوكُمْ حَصِرَتْ    صُدُورُهُمْ أَن يُقٰتِلُوكُمْ أَوْ يُقٰتِلُوا۟ قَوْمَهُمْ ۚ وَلَوْ شَآءَ اللّٰـهُ لَسَلَّطَهُمْ    عَلَيْكُمْ فَلَقٰتَلُوكُمْ  ۚ فَإِنِ اعْتَزَلُوكُمْ فَلَمْ يُقٰتِلُوكُمْ وَأَلْقَوْا۟ إِلَيْكُمُ السَّلَمَ فَمَاجَعَلَ اللّٰـهُ لَكُمْ عَلَيْهِمْ سَبِيلًا    

90. Kecuali orang-orang yang meminta perlindungan kepada suatu kaum, yang antara kamu dan kaum itu telah ada perjanjian (damai) atau orang-orang yang datang kepadamu sedang hati mereka merasa keberatan untuk memerangi kamu atau memerangi kaumnya. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya diberikan-Nya kekuasaan kepada mereka (dalam) menghadapi kamu, maka pastilah mereka memerangimu. Tetapi jika mereka membiarkan kamu, dan tidak memerangimu serta menawarkan perdamaian kepadamu (menyerah), maka Allah tidak memberi jalan bagimu (untuk menawan dan membunuh) mereka

[Ayat ini menjadi dasar hukum suaka]

💡INSPIRASI
Walaupun kaum munafik sudah berada dalam posisi yang demikian, namun peri kemanusiaan dan SIKAP BIJAKSANA diutamakan untuk memperlakukan mereka dengan cara yang lemah lembut 

سَتَجِدُونَ ءَاخَرِينَ يُرِيدُونَ أَن يَأْمَنُوكُمْ وَيَأْمَنُوا۟ قَوْمَهُمْ كُلَّ مَارُدُّوٓا۟ إِلَى الْفِتْنَةِ أُرْكِسُوا۟ فِيهَا  ۚ  فَإِن لَّمْ يَعْتَزِلُوكُمْ وَيُلْقُوٓا۟ إِلَيْكُمُ السَّلَمَ وَيَكُفُّوٓا۟ أَيْدِيَهُمْ فَخُذُوهُمْ وَاقْتُلُوهُمْ حَيْثُ ثَقِفْتُمُوهُمْ ۚ وَأُو۟لٰٓئِكُمْ جَعَلْنَا لَكُمْ    عَلَيْهِمْ سُلْطٰنًا مُّبِينًا    
  
91. Kelak akan kamu dapati (golongan-golongan) yang lain, yang menginginkan agar mereka hidup aman bersamamu dan aman (pula) bersama kaumnya. Setiap kali mereka diajak kembali kepada fitnah (syirik), mereka pun terjun ke dalamnya. Karena itu jika mereka tidak membiarkan kamu dan tidak mau menawarkan perdamaian kepadamu, serta tidak menahan tangan mereka (dari memerangimu), maka tawanlah mereka dan bunuhlah mereka di mana saja kamu temui, dan merekalah dan orang yang Kami berikan kepadamu alasan yang nyata (untuk memerangi, menawan dan membunuh) mereka

💡INSPIRASI
Cara yang terbaik dalam MENGHADAPI MANUSIA BERMUKA DUA adalah: (1) jangan sampai mereka berada di tengah-tengah kita (2) Memperlakukan mereka sebagai musuh terang-terangan

📚 Tafsir Inspirasi
✒ Dr. Zainal Arifin Zakaria, MA
=====================
📱 BBM: 5A73BE0E
📭 BBM Channel PIN C00375E73
🌀 twitter.com/TafsirInspirasi

📅 SURAT CINTA ALLAH HARI KE- 186


Demikianlah Artikel Broadcast 186: Cara Menghadapi Manusia Bermuka Dua

Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel dengan alamat link https://dakwahmulia.blogspot.com/2016/02/broadcast-186-cara-menghadapi-manusia.html

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

0 Response to "Broadcast 186: Cara Menghadapi Manusia Bermuka Dua"

Posting Komentar